Posts

Showing posts from July, 2025

KONSEP DAN CARA KERJA TCP/IP

  KOMUNIKASI DATA = Fungsinya menghubungkan 2 komputer atau lebih dengan menggunakan media bertujuan untuk komunikasi data. Bagaimana komunikasi data terjadi antara komputer yang satu dengan komputer yang lain?⁠  ᕗ Hal tersebut terjadi melalui proses pengiriman dan penerimaan informasi menggunakan jaringan komputer dan protokol komunikasi. ⁠▼ Beberapa masalah dalam mengirim data : ✓ Komputer rusak ✓ Data rusak / hilang  ✓ Aplikasi banyak ✓ Data harus sampai pada aplikasi yang tepat LAYER PROTOCOL TCP/IP  SOFTWARE 1.) Application Layer  2.) Transport Layer  3.) Network Layer  4.) Link Layer HARDWARE   1.) physical Layer TCP/IP { Transmission Control Protocol/Internet Protocol }  ᐷ Adalah protokol komunikasi yang memungkinkan perangkat terhubung dan bertukar data di internet. CARA KERJA TCP/IP    ⁠Ꮚ Melibatkan pemecahan data menjadi paket-paket kecil, pemberian alamat IP, perutean melalui jaringan, dan perakitan kembali di tujuan. ⁠✪...

MENGENAL JENIS JARINGAN KOMPUTER

 MENGENAL JENIS JARINGAN KOMPUTER  ◉LAN: Local  Area Network  adalah jaringan komputer yang mencakup area lokal/sempit seperti rumah, gedung, dan sekolah. ◉MAN: Metropolitan Area Network  adalah jaringan komputer yang menghubungkan beberapa LAN menjadi satu, seperti kampus dan perkantoran. ◉WAN: Wide Area Network  adalah jaringan komputer yang menghubungkan suatu wilayah/suatu negara dengan negara lainnya, seperti menghubungkan komputer-komputer di seluruh dunia. ◉INTERNET  adalah Inter-connected Network yang merupakan sebuah jaringan komputer yang saling menghubungkan antar komputer secara global. Komputer menggunakan protocol yang sama yaitu TCP/IP.